PERSAMAAN KUADRAT
Assalamualaikum wr.wb....
bagaimana kabar hari ini anak-anakku kelas 9?
semoga dalam keadaan sehat dan siap mengikuti pembelajaran daring hari ini....
hari selasa kemarin, kita membahas cara memfaktorkan bentuk aljabar, sebagai dasar mempelajari Persamaan Kuadarat.
diharapkan nanti menyelesaikan Persamaan Kuadrat dengan cara memfaktorkan sudah lancar yaaaa...
apa si Persamaan Kuadrat? yuk kita bahas bersama
sudah paham ya anak-anak bentuk Persamaan Kuadrat?
nah sekarang, penyelesaian Persamaan Kuadratnya bagaimana?
yuk....kita pelajari bersama
Cara mencari akar persamaan kuadrat ada tiga cara :
1. Memfaktorkan
2. Melengkapi Kuadrat Sempurna
3. rumus kuadratik ( rumus abc )
Nah...sekarang kita mencari akar - akar / penyelesaian Persamaan Kuadrat dengan cara
1. MEMFAKTORKAN
Proses memfaktorkan kalian sudah mempelajari kemarin, jadi selanjutnya kita langsung ke faktornya.
|
Posting Komentar untuk "PERSAMAAN KUADRAT "