Pengolahan IX/1 : Materi-3 TEKNIK PENGOLAHAN PRODUK PANGAN HASIL PETERNAKAN DAN PERIKANAN
a. Boiling (teknik merebus)
b. Poaching (teknik merebus menutup bahan pangan)
Braising cocok untuk memasak bahan makanan yang agak keras dan diiris tipis-tipis untuk melembutkan serat. Cairan yang digunakan berupa air atau kaldu.
d. Stewing (teknik menyetup/menggulai)
e. Steaming (teknik mengukus)
f. Simmering (teknik mendidih)
g. Blancing (teknik mencelup)
h. Au Bain Merie (teknik mengetim)
Teknik pengolahan ini menggunakan 2 buah wadah, dimana wadah yang besar berisi air dan wadah yang kecil berisi bahan makanan. Saat perebusan wadah yang berisi bahan makanan dimasukkan dalam wadah besar berisi air.
2. Teknik pengolahan panas kering (dry heat cooking)
a. Deep frying (teknik menggoreng dengan minyak banyak)
b. Shallow frying (teknik menggoreng dengan sedikit minyak)
c. Sauting (tenik menumis)
d. Roasting (teknik memanggang bahan makanan bentuk besar di dalam oven)
e. Grilling (teknik membakar)
f. Baking (teknik memanggang)
Baking atau yang sering disebut pemanggangan merupakan teknik dalam pengolahan pangan menggunakan oven kompor atau oven listrik untuk mematangkan masakan tertentu tanpa menggunakan minyak atau air sebagai medium pindah panas. Sumber panas yang digunakan oleh oven kompor adalah panas api dari kompor, sedangkan oven listrik menggunakan listrik sebagai sumber panasnya. Proses baking dapat diatur atau dikontrol sehingga sesuai dengan kondisi proses yang diharapkan. Tentunya waktu pengovenannya bergantung pada jenis produk pangan yang di panggang. Produk pangan yang diolah menggunakan teknik baking antara lain: roti, cookies, pastry. Umumnya proses pemanggangan dilakukan dengan suhu diatas 100°C atau tergantung pada jenis oven, bahan pangan, dan tingkat kematangan yang diharapkan.
Tugas-3
Setelah melakukan analisis produk makanan dari bahan
pangan
hasil peternakan dan perikanan pada aktivitas sebelumnya, buatlah
rancangan produk makanan dari bahan pangan hasil peternakan dan perikanan
secara mandiri sesuai bahan dan alat yang tersedia di rumah maupun lingkungan
sekitar sesuai potensi daerah kalian masing-masing, melalui Lembar Kerja 3.
(LK.3) berikut:
Lembar kerja-3
Ungkapan Perasaan/komentar kalian setelah melakukan
kegiatan merancang pembuatan produk makanan dari hasil peternakan dan perikanan
………………………………….………………………………….……………………...
………………………………….………………………………….……………………...
………………………………….………………………………….……………………...
Catatan :
1. Tugas dikerjakan diatas kertas folio garis dengan ditulis rapi. Lembar baris pada tiap kolom dapat diperbanyak atau dikurangi sesuai dengan isi jawaban yang dibutuhkan. Setelah dikerjakan lalu difoto dan kirim ke link yang sudah tersedia pada bagian bawah materi ini
2. Tugas harus dikirim ke LINK yang tersedia dibawah ini dan harus sudah masuk dan diterima guru mapel paling lambat hari Sabtu, 14 Agustus 2021 pukul 19.00 WIB
3. Link pengiriman TUGAS-3 :
Agak membingungkan tpi,lumayan mengasikan karna bisa tau tentang peternakan'
BalasHapus